Rekan operator apa kabar? Tentu sudah beres mengerjakan Dapodik semester genap 2016, bukan?

Tim Pengembang Dapodik SMA-SMK Pusat telah menyelesaikan Aplikasi Dapodik SMA-SMK versi 8.4.0. Pada Aplikasi Dapodik SMA-SMK versi 8.4.0 terdapat beberapa pembenahan yang cukup signifikan dalam hal data referensi, pengaturan kurikulum dan pembelajaran. Pembenahan-pembenahan tersebut sebagai upaya dalam melakukan sinkronisasi aturan/regulasi, prosedur, dan mekanisme pemanfaatan data dari Dapodik SMA-SMK untuk transaksional di Direktorat Jenderal Guru Dan Tenaga kependidikan.  Diharapkan dengan pembenahan ini akan semakin meningkatkan validitas data di Dapodik SMA-SMK dan juga data yang telah tersinkron dan masuk ke system di Ditjen GTK.

Dan berikut ini merupakan daftar perubahan pada Aplikasi Dapodik SMA-SMK versi 8.4.0:
  1. [Pembaruan] Penyesuaian pilihan tambah mata pelajaran sesuai dengan kurikulum
  2. [Pembaruan] Fitur ubah kelompok mata pelajaran
  3. [Pembaruan] Validasi rombongan belajar jenis kelas yang tidak memiliki wali kelas
  4. [Pembaruan] Validasi PTK yang belum memiliki email dan akun pengguna PTK
  5. [Pembaruan] Menyesuaikan jenis pendaftaran anggota rombel dengan pilihan jenis pendaftaran di menu salin anggota rombel
  6. [Pembaruan] Menu salin anggota rombel dari rombel kelas untuk rombel selain rombel kelas
  7. [Pembaruan] Filter pilihan kurikulum berdasarkan program / paket keahlian / program pengajaran di tabel rombongan belajar
  8. [Pembaruan] Filter pilihan tambah mata pelajaran sesuai dengan mapping GTK
  9. [Pembaruan] Mencegah data paket keahlian / program pengajaran rombongan belajar diganti bila telah memiliki daftar pembelajaran
  10. [Pembaruan] Keterangan jumlah jam total rombel pada tabel pembelajaran
  11. [Perbaikan] Perbaikan filter tampilan pilihan kurikulum
  12. [Perbaikan] Bug date picker kolom TST Program Inklusi pada tabel Program Inklusi
  13. [Perbaikan] Bug pendeteksian PLT kepala sekolah pada keterangan di beranda
  14. [Perbaikan] Menambahkan pilihan mata pelajaran Bimbingan dan Konseling ketika menambah mata pelajaran di tabel pembelajaran
  15. [Perbaikan] Bug pilihan rombel di menu salin anggota rombel
Sekian info dari Pk Guru.

Selengkapnya baca di: http://dapo.dikmen.kemdikbud.go.id/portal/web/laman/detailBerita/2016-03-14/rilis_aplikasi_dapodik_sma_smk_8.4.0

Aplikasi Dapodik SMA-SMK versi 8.4.0 terdapat beberapa pembenahan yang cukup signifikan dalam hal data referensi, pengaturan kurikulum dan pembelajaran.

Label: ,

Posting Komentar

  1. http://pusdidik.blogspot.co.id/2016/03/aplikasi-dapodik-sma-smk-840-sudah-rilis.html

    BalasHapus
    Balasan
    1. http://pusdidik.blogspot.co.id/2016/03/aplikasi-dapodik-sma-smk-840-sudah-rilis.html

      Hapus
    2. http://pusdidik.blogspot.co.id/2016/03/aplikasi-dapodik-sma-smk-840-sudah-rilis.html

      Hapus

Author Name

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.